Saturday, November 9, 2013

Bagaimanakah Cara Mengecilkan Lingkar Perut

Cara Mengecilkan Lingkar Perut




Perut buncit, hal yang menyebalkan dan sangat mengganggu lingkar perut terlalu besar.Sebenarnya tahukah bahwa lingkar perut besar merupakan salah satu faktor resiko kesehatan.itu dikarenakan bila seseorang yang berperut besar/buncit memiliki resiko lebih besar rentan alami gangguan kesehatan.

Lingkar perut yang besar itu mengindikasikan bahwa memilki lemak yang berlebihan, disebut juga dengan visceral fat.Lemak tersebut akan menutupi organ dalam tubuh sehingga mengakibatkan peradangan.

Selain itu juga lemak tersebut mampu meningkatkan resiko penyakit-penyakit kronis, stroke, diabetes, penyakit jantung, dan lain-lainnya.Banyak yang berfikir hanya yang berbadan gemuk/Obesitas saja, yang berbadan normal pun juga bisa yaitu timbunan lemak diperut, badan kurus tapi perut buncit.Waspadai hal tersebut bisa saja itu merupakan lemak berbahaya.

Tapi bagaimana Cara Mengecilkan Lingkar Perut, berikut Cara Mengecilkan Lingkar Perut;

Olahraga TeraturSaat berolahraga lemak yang pertama kali dikeluarkan oleh tubuh adalah lemak perut. Jadi pastikan Anda melakukan olahraga secara rutin dengan intensitas yang tepat. Selain itu, menambah aktivitas fisik juga dianjurkan. Walaupun hanya sedikit, aktivitas fisik dapat membantu Anda mengecilkan lingkar perut.
Olahraga dengan gerakan cepat sekitar 45 menit sudah cukup untuk meningkatkan detak jantung dan mengeluarkan keringat. Jika dilakukan secara rutin, aktivitas ini akan memberikan keuntungan untuk pengurangan lemak di perut. Beberapa olahraga yang dianjurkan untuk mengecilkan lingkar perut antara lain adalah hulahop, lompat tali, dan sit up.
Jalani Pola Hidup SehatPenurunan berat badan yang sehat sekitar 0,45 – 1 kg per minggu. Berarti selama 8 minggu, Anda mungkin menurunkan berat badan hingga 7 kg atau lebih jika Anda benar-benar menjalankan tips di atas secara rutin.
Ingat, jangan mengharapkan hasil yang instan karena hal ini hanya akan membuat Anda melakukan diet yang tidak sehat dan olahraga dengan intensitas yang melebihi batas kemampuan.
Hindari Makanan OlahanBatasi atau hindari konsumsi makanan olahan. Dengan cara ini, lemak pada perut Anda akan berkurang dalam 1 bulan. Lemak jenuh yang berasal dari nasi putih, tepung terigu, gorengan, camilan yang digoreng, dan minuman dengan pemanis fruktosa dapat menyebabkan penumpukan lemak di perut.
Harvard Health Publications menyarankan Anda untuk menyingkarkan makanan-makanan olahan dari daftar menu harian Anda. Jika Anda ingin mengecilkan lingkar pinggang dalam dua bulan, Anda harus memperhatikan asupan kalori dan porsi makanan.
Anda bisa mengkonsumsi 500 kal lebih sedikit dari kebutuhan harian Anda. Mengeluarkan kalori lebih banyak daripada yang Anda makan akan membantu Anda menurunkan berat badan sekitar 0,45 kg per minggu. Jika berat badan berkurang, maka lingkar perut pun akan semakin kecil.


Ingat, jangan mengharapkan hasil yang instan karena hal ini hanya akan membuat Anda melakukan diet yang tidak sehat dan olahraga dengan intensitas yang melebihi batas kemampuan.
Tetap lakukan dengan rutin kalau tidak mau Lingkar perut anda membuncit lagi

0 comments:

Post a Comment